Pendaftaran KIP Kuliah 2022 Dibuka, Cek Jadwal Lengkap, Syarat, dan Link Pendaftaran

    Ikhtiar mencerdaskan kehidupan bangsa terus dilakukan melalui berbagai cara agar setiap anak bangsa tanpa terkecuali, mendapatkan pendidikan yang layak dan berkualitas. Undang-Undang Nomor 12 tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi telah mengamanatkan kepada pemerintah, ...

Read More

Mengembangkan Bakat dan Mengukir Prestasi Melalui Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) di UIN Sunan Kalijaga

Unit Kegiatan Mahasiswa atau yang biasa dikenal sebagai UKM adalah sebuah lembaga kemahasiswaan yang menjadi tempat berkumpulnya mahasiswa dengan kesamaan minat, pengembangan bakat, kreativitas, serta orientasi aktivitas penyaluran kegiatan ekstrakurikuler di dalam kampus. Organisasi kemahasiswa...

Read More

Profil UKM PSM Gita Savana

Gita Savana merupakan organisasi kemahasiswaan yang berada di lingkungan UIN Sunan Kalijaga Yogjakarta yang bergelut dalam seni paduan suara. Pada awalnya UKM ini merupakan bagian dari UKM Orseni (Olah Raga dan Seni) dengan nama Keluarga Besar Paduan Suara Mahasiswa (KBPSM) IAIN Sunan Kalijaga Yogya...

Read More

Profil UKM Taekwondo

Taekwondo Terdiri dari 3 kata : Taeyang berarti kaki/menghancurkan dengan teknik tendangan, Kwon berarti tangan/menghantam dan mempertahankan diri dengan teknik tangan, serta Do yang berarti seni atau cara mendisiplinkan diri/seni beladiri yang menggunakan teknik kaki dan tangan kosong. Sehingga Tae...

Read More

Profil UKM Teater Eska

Teater  ESKA merupakan kelanjutan dari Kelompok Seni Ushuluddin (yang dimotori oleh Babe Rahmatullah, Dedi Hilman Harun, Sholihin Watimena, Fahruddin Pasya dll). ESKA merupakan akronim fonologis dari Sunan Kalijaga. Jadi penyebutan  Teater ESKA sama artinya dengan mengucapkan Teater Sunan ...

Read More